Semeyang Jerant Meh

Thumbnail

Semeyang Jerant Meh, atau Sembayang Jalan Ladang adalah tradisi masyarakat Desa Pengadang untuk memohon ijin dan meminta berkat dari Sang Pencipta.

Tradisi ini dilaksanakan setiap tahun dengan berkumpul pada suatu ladang untuk membuat sesajen bersama dan bersilaturahmi, agar kedepannya masyarakat desa dapat diberikan keselamatan, dan ladang diberkati oleh Sang Pencipta. Kegiatan ini dapat ditonton dalam video berikut ini:

“Video Semeyang Jerant Meh yang dilaksanakan di Desa Pengadang”